Senin, 24 Agustus 2009

Refleksi Di Panti Werdha Saudari Della Natalia

My Reflection..^_^

Ini adalah pengalaman pertama saya ke panti werdha..
Waktu pertama kali samapai, perasaan saya deg2an,, karena selain tempat baru, ini adalah pengalaman baru bagi saya juga.
Bagitu pertama kali masuk,, saya melihat realitas yang mengharukan,, ada banyak oma dan opa di sana, ada yang sakit,
tak bisa jalan, yang seperti orang linglung, dsb.
Kami mulai menghibur dengan bernyanyi lagu Jangan Lelah, dengan menggunakan gaya,, saya senang melihat oma dan opa sepertinya terhibur dengan kami.
Namun, saya juga merasakan keharuan ketika melihat salah satu oma menangis melihat kami.. entah karna dy terharu atau apa,
Setelah itu kami mendatangi mereka satu -persatu untuk sekedar sharing dan bertanya serta berkenalan. Perasaan saya bingung apa yang harus dilakukan,
senang dengan sambutan mereka yang ramah dan terharu melihat mereka di sini.
Pengalaman baru ini membuat saya sadar bahwa ini adalah realitas hidup yang kita hadapi, di sini saya merasakan kasih yang ada pada diri teman2 yang mulai
berbaur dan tertawa atau menangis. Saya ikut merasa sedih,, namun merasa bahagia karena kehadiran saya dan teman-teman
membuat mereka terhibur. Kesendirian yang mereka alami mungkin akan kita alami juga,, namun kita dapat belajar dari semangat oma dan opa
yang ada di Panti Werdha Catur Nugraha, bahnwa mereka selalu pasrah dan tetap tersenyum menghadapi hidup. Lalu hal-hal kecil yang kita lakukan pun
dapat membawa kebahagiaan dalam diri seseorang. Bahwa Tuhan memberikan kita kemampuan untuk mendengar dan memberikan kebahagiaan bagi oma dan opa.

Trim's buat semuanya..^^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar